Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2022

Beberapa Makanan dan Minuman yang Bisa Mendinginkan Kepala dan Tubuh Anda

Healthek -  Cuaca yang panas dan terik merupakan hal yang kita hadapi tiap hari di negara tropis seperti Indonesia. Oleh karena itu, melindungi diri dari sengatan udara panas tersebut banyak dilakukan orang. Salah satu cara lezat dalam mendinginkan diri adalah melalui konsumsi makanan dan minuman. Minum es merupakan cara mudah untuk membuat tubuh menjadi dingin dan segar. Sejumlah makanan dan minuman tertentu memiliki efek yang bisa membantu dalam mendinginkan diri ini. Selain itu, pada sejumlah makanan dan minuman ini terdapat juga khasiat yang bisa membantu menurunkan berat badan. Kondisi tubuh yang sudah dingin bisa membuat kepala menjadi dingin dan kamu tak mudah terpicu emosi. Dilansir dari Medical Daily, berikut sejumlah makanan dan minuman yang bisa membantu dalam menyegarkan diri sekaligus menurunkan berat badan. Air Kelapa Air kelapa merupakan salah satu minuman segar yang bisa sangat mudah kita temui. Selain menyegarkan, minuman ini juga mengandung elektrolit yang bisa membu

Berikut Anda Bisa Ketahui Kondisi Kesehatan di Tubuh Anda Melalui Berbagai Kondisi Kuku

Healthek -  Kondisi kesehatan yang dimiliki seseorang bisa tercermin pada berbagai hal. Kondisi ini bisa tampak pada wajah, mata, rambut, atau bagian tubuh lain. Kondisi kesehatan ini ternyata juga bisa tercermin dari ujung tubuh kita yaitu pada kuku. Kesehatan bisa tercermin dari bentuk dan warna yang dimiliki oleh kuku. Kuku merupakan salah satu bagian dari tubuh yang bisa dijaga keindahannya. Keindahan kuku ini bisa digunakan sebagai cara untuk meningkatkan daya tarik. Selain untuk keindahan, kuku ternyata juga bisa digunakan untuk melihat kondisi kesehatan seseorang. Pada warna atau bentuk tertentu, kuku bisa menunjukkan penyakit apa yang dimiliki oleh seseorang. Dilansir dari Medical Daily, berikut hal yang bisa kita ketahui dari kondisi kuku seseorang. 1. Kuku Berwarna Pucat Warna pink yang ada pada tubuh kita biasanya mengartikan bahwa tubuh tengah sehat, hal yang sama juga terjadi pada kuku. Walau begitu, ketika kuku berwarna pucat, maka hal ini berarti adanya masalah malnutri